18 June 2019

Perulangan Java

PERULANGAN

  • Sebuah metode untuk mengeksekusi perintah secara berulang.
  • Perulangan akan terus dieksekusi secara terus menerus ketika kondisinya TRUE.
  • Digunakan terutama untuk melakukan pemanggilan data pada Basisdata.
  • Memiliki 3 jenis penulisan: For, While, Do…While
  • Dalam pemrograman, terbagi menjadi 2 jenis : Counted Loop & Uncounted Loop.

JENIS PERULANGAN


  • Counted Loop : Jenis perulangan yang telah ditentukan (batasnya) dan terhitung.
  • Uncounted Loop :  Jenis perulangan yang tidak memiliki batas perulangan yang jelas. Perulangan akan terus dilakukan selama kondisinya TRUE.
  • Contoh Counted Loop : For dan For…Each (Memunculkan Nilai Array).
  • Contoh Uncounted Loop : While dan Do…While
Image result for do while loop java 

Perulangan (For)

  • Perulangan yang umum digunakan untuk menampilkan data Array.
  • Pengecekan kondisinya dilakukan SEBELUM perulangan dimulai.
  • Selain kondisinya yang telah ditentukan, jumlah perhitungannya (Increement/Decreement) juga dilakukan sebelum perulangan dilakukan.
Image result for perulangan for 
 for (nilai awal; kondisi; perhitungan){
    blok yang akan diulang
}

Perulangan (While) 

Merupakan bentuk lain dari perulangan yang merupakan salah satu jenis Uncounted Loop.
Perhitungan dilakukan SAAT perulangan. Sedangkan pengecekan kondisi dilakukan SEBELUM perulangan.
Digunakan juga untuk menampilkan data pada basis data.

while (kondisi){
    blok yang akan diulangi
    perhitungan;
}


Image result for program perulangan while 
Hampir sama dengan perulangan pada while.
Perbedaannya terletak pada pengecekan kondisi. Pengecekan kondisi dilakukan setelah perulangan. Hal ini berarti, perulangan akan dilakukan terlebih dahulu baru setelahnya dicek kondisinya.

do{
    blok yang akan diulang
    perhitungan
} while(kondisi)

 

 





Contact

Talk to us

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipisicing elit. Dolores iusto fugit esse soluta quae debitis quibusdam harum voluptatem, maxime, aliquam sequi. Tempora ipsum magni unde velit corporis fuga, necessitatibus blanditiis.

Address:

9983 City name, Street name, 232 Apartment C

Work Time:

Monday - Friday from 9am to 5pm

Phone:

595 12 34 567